Universitas Airlangga Official Website

Infografik: Pemicu Generasi Z Tinggalkan Smartphone

Infografik: Pemicu Generasi Z Tinggalkan Smartphone
Infografik: Richo Andrianto

UNAIR – Belakangan ini generasi Z di Amerika beramai-ramai mulai meninggalkan penggunaan smartphone dan beralih ke feature phone. Hal itu mereka lakukan untuk melindungi kesehatan mental akibat pengaruh smartphone.

Dampak Kecanduan Smartphone

  1. Mental, seperti gangguan kognitif dan emosi.
  2. Fisik, seperti gangguan penglihatan dan gangguan motorik.
  3. Aktivitas sosial, seperti kurang melakukan interaksi dengan komunitas sosial.

Evaluasi Penggunaan Smartphone

  1. Kualitas, berhubungan dengan lama penggunaan dan fitur-fitur yang mereka akses.
  2. Kuantitas, dapat melihat manfaat adanya smartphone.

Baca juga:

Infografik lainnya

Psikolog UNAIR Ungkap Pemicu Generasi Z Tinggalkan Smartphone