
Gemar Berkompetisi Sejak SMA, Pratama Jadi Wisudawan Berprestasi
Sejak masuk kuliah tahun 2014, berbagai prestasi Pratama raih. Di antaranya, Most Outstanding Delegate Asia-Pacific Model United Nations (AMUNC) 2018 yang diadakan di University of New South Wales, Sydney, Australia; dan dua kali meraih Best Delegate di MUN tingkat nasional.