
Mengenal B-PHA UNAIR yang Progresif Menginspirasi
Pada hari Sabtu (28/4), saat ditemui tim UNAIR NEWS, ketua B-PHA UNAIR 2018 yang akrab disapa Aziz menjelaskan bahwa awal mula adanya kabinet progresif terinspirasi dari nama kabinet-kabinet sebelumnya.