
Cikal Bakal Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat di UNAIR, dari 1982 hingga 2006
UNAIR NEWS – Universitas Airlangga (UNAIR) telah memiliki lembaga yang mengkoordinasikan kegiatan pengabdian kepada masyarakat sejak 1982. Yaitu Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat (LPKM), atau yang