Tema ini menekankan pada terwujudnya kinerja manajemen secara efektif dan efisien yang didukung oleh digitalisasi proses bisnis sistem informasi terintegrasi yang responsif, bertanggungjawab, dan akuntabel.
KATA KUNCI
RESPONSIBILITAS
AKUNTABILITAS
DIGITALISASI
GREEN & BLUE GOVERNANCE
AKTIVITAS UTAMA
Peningkatan kualitas tenaga kependidikan PNS & non PNS untuk mendukung layanan sivitas akademika
Peningkatan kualitas evaluasi internal dan implementasi tindak lanjut​
Peningkatan kualitas sarana dan prasarana pendukung proses akademik
Peningkatan motivasi dan kinerja sivitas akademika
Peningkatan kualitas fasilitas dan daya jasa​​
Peningkatan kualitas koordinasi institusi dan kerjasama
Peningkatan kualitas perencanaan dan implementasi program
Peningkatan kualitas tenaga pendidikan PNS & non PNS untuk mendukung layanan sivitas akademika
Peningkatan kualitas operasional manajemen dalam mendukung program kerja universitas​